Penjabat (Pj) Wali Kota Malang, Dr Ir Wahyu Hidayat mengajak orang tua untuk melindungi anak demi menggapai Indonesia Emas 2045.
HAN
Gelar Capacity Building, Langkah Wujudkan PAUD Kota Surabaya Holistik Integratif
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama Ketua TP Pengerak PKK, Rini Indriyani mengadakan kegiatan peningkatan kapasitas untuk POKJA Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kota Surabaya, Bunda PAUD Kecamatan dan Kelurahan se-Kota Surabaya di Lagoon Avenue Mall, Sabtu (27/7).
Peringatan Hari Anak Nasional, Gubernur Khofifah Ajak Lindungi dan Bahagiakan Anak-Anak
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa hadir dalam peringatan Hari Anak Nasional (HAN) Tahun 2023 tingkat Provinsi Jatim di halaman Jatim Park III, Kota Batu, Sabtu (29/7).
Peringatan HAN 2021, Gubernur Khofifah Ajak Lindungi Anak Jatim Dengan Masifkan Vaksinasi Covid-19
Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) yang jatuh pada hari ini, Jumat (23/7), kembali harus dilaksanakan dengan cara virtual lantaran masih dalam kondisi pandemi covid-19.