Pemkab Jember terus berupaya untuk mempercepat tercapainya Herd Immunity (kekebalan komunal) Covid 19. Salah satunya melalui Dinas Kesehatan Kabupaten Jember yang mendorong Rumah Sakit (RS) Puskesmas dan fasilitas layanan kesehatan lainnya, berinovasi layanan vaksinasi Covid 19.
#jember
Tinjau Rehabilitasi Bendungan Irigasi Duplang, Ini Harapan Bupati Hendy
Bupati Jember Hendy Siswanto meninjau rehabilitasi bendungan irigasi persawahan di Dusun Duplang, Desa Kamal Kecamatan Arjasa dan Kelurahan Jumerto, Kecamatan Patrang, Selasa (16/11).
KPK Apresiasi MCP Kabupaten Jember Melejit Dari Buncit ke Peringkat 6
Direktur Koordinasi dan Supervisi wilayah III KPK RI Brigjen Pol Bahtiar Ujang Purnama mengapresiasi langkah Kabupaten Jember yang serius melakukan upaya pencegahan tindak pidana korupsi.
Wabub Jember: Perkokoh Toleransi Dengan Sering Gelar Komunikasi Lintas Agama
Indonesia terbentuk dari keberagaman suku, budaya dan agama. Setiap warga Indonesia wajib mengakui dan menjaga keberagaman itu.
Curah Hujan Tinggi, BPBD Jember Peringatkan 8 Kecamatan Lereng Argopuro untuk Waspada
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Jember meminta 8 kecamatan di pegunungan Argopuro untuk meningkatkan kewaspadaan.
Wagub Emil Dardak Optimis Kabupaten Jember Mumpuni Jadi Trendsetter UMKM di Wilayah Tapal Kuda
Wakil Gubernur (Wagub) Jatim, Emil Elistianto Dardak berharap Kabupaten Jember bisa menjadi trendsetter (pembuat trend) Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).
Capaian Vaksinasi Kurang Dari 8 Persen, PPKM Kabupaten Jember Dipastikan Segera Turun ke Level 2
Bupati Hendy Siswanto terus menggenjot capaian vaksinasi untuk dosis 1 bagi warga Kabupaten Jember. Hal ini dilakukan untuk memastikan tercapainya herd immunity hingga 50 persen. Terhitung malam ini, capaian vaksinasi telah lebih dari 40 persen. Artinya, dalam satu-dua hari kedepan PPKM di Kabupaten Jember dipastikan akan turun ke level 2.
Serahkan Bantuan, Bupati Hendy Temui Warga Terdampak Banjir
Usai melakukan kunjungan kerja ke Jakarta, Bupati Jember Hendy Siswanto langsung memantau penanganan dampak banjir di 7 Desa pada 3 kecamatan di Kabupaten Jember, Jumat (12/11) siang.
Bupati Hendy Temui Menkop untuk Bangkitkan Koperasi dan UMKM di Jember
Bupati Jember, Hendy Siswanto mencari terobosan supaya Koperasi dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang terpuruk akibat pandemi segera bangkit. Salah satunya dengan menemui Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki di Jakarta, Kamis (11/11).
Lewat Program 'Gemar Jelita', Bupati Hendy Optimis Mampu Tekan Angka Kematian Ibu dan Bayi di Jember
Tingginya Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) dan Stunting di Kabupaten Jember menjadi salah satu pekerjaan rumah yang harus segera diselesaikan oleh Bupati Hendy Siswanto.
Kabar Gembira, Honor Guru Ngaji di Jember Segera Dicairkan
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jember akan segera mencairkan honor bagi guru ngaji. Demikian disampaikan Bupati Jember Hendy Siswanto saat sidang paripurna menjawab pandangan umum fraksi PAN, Demokrat dan Golkar terkait R- APBD Tahun 2022 yang disampaikan Selasa (9/11).
Peringatan Hari Pahlawan, Bupati Jember Ajak Masyarakat Berperang Melawan Kebodohan, Kemiskinan dan Pengangguran
Bupati Jember Hendy Siswanto menghimbau masyarakat untuk menghormati dan meneladani para pahlawan, yang tulus ikhlas berkorban untuk kemerdekaan Indonesia. Seluruh warga Jember wajib menghormati para pahlawan sama dengan menghormati orang tua kita.
Rekrutmen Ribuan ASN, PPK dan Kinerja OPD Jadi Sorotan DPRD Jember, Begini Tanggapan Bupati Hendy
Mayoritas fraksi-fraksi di DPRD Jember menyoroti persolan rekrutmen ribuan Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kontrak Kerja (PPPK) baru di lingkungan Pemkab Jember. Sebab, jumlahnya tidak sedikit, yakni sejumlah 4.328 ASN dan P3K Baru, yang dibebankan pada APBD 2022.
Dapat Kiriman 100 Ribu Dosis Vaksin Dari Kemenkes, Bupati Hendy Optimis PPKM di Jember Akan Turun Level
Bupati Hendy Siswanto optimis dalam waktu dekat Kabupaten Jember bisa menyandang PPKM level 2. Bahkan diakhir Bulan November 2021 bisa masuk ke PPKM level 1. Sebab, Kabupaten Jember kembali mendapatkan kiriman 100 ribu dosis vaksin untuk mendukung tercapainya Herd Immunity hingga 50 persen.
R-APBD Tahun 2022 Turun Rp 39 M, Bupati Hendy: Tidak Berpengaruh ke Kualitas dan Kuantitas Pembangunan
Rencana Anggaran Belanja Daerah (R-APBD) dalam Rancangan APBD Kabupaten Jember tahun 2022 mengalami penurunan sebesar Rp 39,05 miliar atau 0,001 persen dibandingkan dengan APBD tahun 2021 lalu. APBD awal tahun 2021 sebesar Rp. 4,44 triliun, turun menjadi Rp. 4,39 triliun.