Sebanyak 40 lebih Kepala Desa (kades) di Kabupaten Bondowoso memenuh8 panggilan Kejaksaan Negeri setempat secara bertahap, Senin (13/1).
Kejari bondowoso
Dalami OTT di Kejari Bondowoso, KPK Periksa Sejumlah ASN Dan Rekanan
Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) terus mempertajam penyidikan untuk memperkuat alat Bukti dalam kasus operasi tangkap tangan ( OTT) 4 tersangka, di Kejari Bondowoso. Sebelumnya, KPK Memeriksa sejumlah pejabat dan ASN di Bondowoso, pada hari ketiga, Kamis (14 Desember 2023) KPK menghadirkan sejumlah saksi rekanan, yang diduga menggarap sebuah proyek di Bondowoso.
Geledah Kantor Kejari Bondowoso Pasca OTT, KPK Amankan Dokumen
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah melakukan penggeledahan di kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Bondowoso. KPK mengamankan sejumlah Hdokumen terkait dengan perkara dugaan suap pengurusan perkara.
Kejari Bersama Dispendik Gelar Khitanan Massal, Bupati Bondowoso Berikan Apresiasi
Kejaksaan Negri (Kejari) Bondowoso Dinas Pendidikan (Dispendik) Kabupaten Bondowoso bekerjasama adakan Khitanan Massal dalam peringati tahun baru Islam ke -1445 H dan Hari Bhakti Adhiyaksa ke – 63, Kamis (20/7).
Komitmen Berantas Korupsi, Kajari Bondowoso: Laporkan Jika Ada Penyelewengan
Kejaksaan Negeri (Kejari) Bondowoso menggelar hari Bakti Adhyaksa ke 62 di kantor kejaksaan negeri Bondowoso, Jum'at (22/7). Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Bondowoso, Puji Triasmoro menyampaikan, bahwa pihaknya akan tetap fokus dalam penegakkan hukum. Khususnya, tindak pidana korupsi.
Ini Penjelasan Kasi Intel Kejari Bondowoso Terkait Terpidana Kasus Perzinahan Tak Ditahan
Terpidana kasus perzinahan di Bondowoso diduga tak ditahan meski putusan pengadilan telah inkrah. Berdasarkan data dari Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) Pengadilan Negeri Bondowoso, disebutkan bahwa putusan terhadap terpidana yakni jatuh pada Senin, 16 Agustus 2021. Dengan putusan pidana penjara waktu tertentu (1 bulan).