Upaya pencarian oleh tim SAR dan relawan terhadap korban yang diduga terbawa arus Kali Madiun di Desa Mangunharjo, Kecamatan Ngawi Kota, Ngawi membuahkan hasil.
#ngawi
Bangkitkan Ekonomi Petani, Desa Hargosari Ngawi Fokus Penguatan Infrastruktur Akses Jalan
Pemerintah Desa Hargosari, Kecamatan Sine, Ngawi saat ini tengah berkonsentrasi pada penguatan infrastruktur terutama akses jalan.
Di Ngawi Seorang Guru Ngaji Cabuli 7 Santri, Begini Ceritanya
Sebut saja R, seorang guru ngaji berumur 66 tahun asal Kecamatan Widodaren, Ngawi kini diamankan aparat kepolisian.
Pemuda di Ngawi Pamer Alat Kelamin ke Pegawai Toko
Terbilang nekat aksi pemuda di Ngawi ini. Ia terekam kamera CCTV memamerkan alat kelamin kepada pegawai toko.
Sekali Gasak, Lima Pasangan Terjaring Dari Tempat Kos Ngawi
Untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas jelang bulan suci Ramadhan 1444 Hijriyah aparat gabungan terus beraksi disejumlah tempat kos. Seperti di Kota Ngawi aparat keamanan setempat melakukan penyisiran maupun razia ke sejumlah tempat kos dengan menyebar di beberapa titik.
Tugu Gapura Ala Semen, Aktualisasi Semangat Gotong Royong Antar Perguruan Pencak Silat
Mungkin kali pertama dalam sejarah hadirnya tugu gapura desa sebagai pembatas atau pintu masuk ke sebuah desa ini sarat akan makna perdamaian antar perguruan pencak silat.
Tempat Karaoke di Ngawi Jual Miras, Digerebek Polisi
Jelang Ramadhan, anggota kepolisian di wilayah Ngawi terus melakukan operasi dengan sasaran tempat hiburan. Kali ini menyasar ke tempat karaoke yang berada di Jalan Supriyadi Ngawi atau tepatnya disekitar kantor kecamatan wilayah setempat.
Pengurus PPIR Mundur, Berimbas Perolehan Suara Gerindra Ngawi Pada Pemilu 2024
Lantaran kecewa terhadap mekanisme partai, sejumlah pengurus Persatuan Purnawirawan Indonesia Raya (PPIR) yang merupakan organisasi sayap Partai Gerindra di Kabupaten Ngawi mengundurkan diri.
Seorang Ibu Meninggal Tercebur Septic Tank, Dua Warga Lainnya Ikut Terjebak Akibat Gas Beracun
Seorang ibu rumah tangga ditemukan meninggal setelah terperosok masuk ke dalam septic tank samping rumahnya di Kecamatan Sine, Ngawi, Jawa Timur.
Wawan Pindah ke PPP, Partai Gerindra Ngawi Justru Optimis Raih 10 Kursi
Pengunduran diri Awan Sutiknar dari Sekretaris DPC Partai Gerindra Kabupaten Ngawi dinilai akan banyak berpengaruh pada perolehan suara pada Pemilu 2024.
Demi NU, Petinggi Gerindra Ngawi Pindah ke PPP
Salah satu petinggi DPC Partai Gerindra Kabupaten Ngawi, Awan Sutiknar kini pindah gerbong partai politik. Wawan sapaan akrabnya berlabuh di Partai Persatuan Pembangunan (PPP).
Telan Rp12,6, Proyek Pembangunan Instalasi Bedah RSUD Ngawi Harus Diaudit
Proyek gedung instalasi bedah sentral RSUD dr Soeroto Ngaw tahap pertama menelan anggaran Rp12,6 Miliar pada pada 2021 diminta untuk dilakukan audit secara komprehensif.
Terbelit Jual Beli Sapi, Seorang Kades Jadi Pesakitan Polisi
Diduga melakukan tindak pidana pembelian sapi, EP seorang kepala desa (Kades) di wilayah Kecamatan Maospati, Magetan kini menjadi tahanan atau pesakitan Polres Ngawi.
Dukung Ngawi ODF, Dinas Perkim Bangun Belasan Ribu MCK
Pemerintah Kabupaten Ngawi melalui Dinas Perumahan dan Permukiman (Perkim) berkolaborasi dengan pemerintahan desa pada tahun 2022 ini berkomitmen membangun 15 ribu sarana sanitasi berupa tempat Mandi, Cuci, Kakus, (MCK)
Perkuat Karakter Siswa, Sekolahan Ini Tambah Mapel Agama Islam
Sejalan dengan waktu, pendidikan agama menjadi soko guru atau penopang utama dalam pembentukan karakter anak. Menyikapi hal tersebut memang dibutuhkan inovasi yang kompetitif khususnya peningkatan akan pelajaran agama disekolah.