Guru Besar Ushul Fikih Universitas Islam Negeri KH Ahmad Shiddiq (UIN KHAS) Jember Prof Muhammad Noor Harisudin menegaskan bahwa zakat tidak boleh digunakan untuk program Makan Bergizi Gratis (MBG).
zakat
Di Forum 43 Negara, Menag Dorong Tatanan Baru Pengelolaan Zakat dan Wakaf
Kementerian Agama (Kemenag) bersama Bank Indonesia menggelar Konferensi dan Pertemuan Tahunan World Zakat and Waqf Forum (WZWF) di Jakarta Convention Center, Jakarta.
Dana Zakat untuk Akses Al-Qur'an Disabilitas Netra dan Teman Tuli
Baznas RI menginisiasi zakat untuk akses Al-Quran bagi disabilitas netra dan teman tuli.
Pj Wali Kota Mojokerto Serahkan Zakat dan Infaq kepada Baznas
Pentasyarufan zakat dan infaq dari Korpri Kota Mojokerto diserahkan Pj Walikota Mojokerto Moh. Ali Kuncoro yang didampingi Ketua Korpri Kota Mojokerto, Gaguk Tri Prasetyo kepada Baznas Kota Mojokerto untuk dibagikan kepada yang berhak. Penyerahannya secara simbolis di Sabha Mandala Tama Kota Mojokerto, Selasa (2/3/2024).
Tekan Kemiskinan Ekstrem dan Cegah Pelaku Usaha Ultra Mikro Terjerat Rentenir, Gubernur Khofifah Serahkan Bansos dan Zakat Produktif di Bangkalan
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyerahkan berbagai bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat di Desa Dlemer, Kecamat Arosbaya, Kabupaten Bangkalan, Rabu (24/1).
Unilever Indonesia Serahkan Bantuan Dana Sosial Rp3 Miliar untuk Baznas
Unilever Indonesia menyerahkan bantuan dana sosial kepada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) sebesar Rp3 miliar dari. Dukungan dana itu menjadi wujud nyata kolaborasi dalam gerakan sosial.
Penyaluran Zakat di Surabaya Tak Lagi Bersifat Bantuan, Wali Kota Eri: Wujudnya Modal Usaha
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menggelar pertemuan dengan Kementerian Agama (Kemenag) Kota Surabaya, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Surabaya, beserta Lembaga Amil Zakat (Laz) se-Surabaya dalam pembahasan pelaksanaan penyaluran zakat pemberdayaan melalui modal usaha, di Ruang Sidang Walikota Surabaya, Selasa (4/4/2023).
Wali Kota Eri Ajak Warga Galakkan Zakat Produktif
Di Bulan Suci Ramadan 1444 H, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengajak masyarakat untuk menggalakkan zakat, infaq dan shodaqoh (ZIS) secara produktif.
Galakkan Gerakan Zakat Bersama Baznas, Gubernur Khofifah Sampaikan Empat Wasiat Sunan Drajat untuk Motivasi
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menggalakkan Gerakan Zakat Bersama Gubernur Jawa Timur dengan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Jatim di Gedung Negara Grahadi pada Minggu (26/3).
Jelang Ramadhan, Para Gus Kembali Ingatkan Pentingnya Berzakat
Gus-Gus Nusantara (GGN) Jawa Timur menginisiasi kegiatan positif bertajuk pelatihan zakat dan hikmahnya bersama masyarakat, santri, dan ibu-ibu majelis taklim, Selasa (14/3).
Crazy Rich Jombang Bagikan Zakat Senilai Rp8 Miliar kepada Abang Becak
Keluarga besar H Marsubi pengusaha asal Kabupaten Jombang memberikan zakat berupa uang senilai Rp 100 ribu dan beras sebanyak 5 kg. Zakat tersebut diberikan kepada ribuan abang becak dari berbagai wilayah.
Polres Bojonegoro, Salurkan Zakat Fitrah Secara Langsung Kepada Masyarakat
Polres Bojonegoro menyalurkan zakat fitrah berupa beras sebesar 3,2 ton di akhir bulan Ramadhan. Zakat fitrah ini berasal dari anggota dan keluarga besar Polres Bojonegoro tersebut. Atas kegiatan ini, Pemkab Bojonegoro mengapersiasi polres yang telah membantu warga Bojonegoro.
Kompak, Gubernur Khofifah Bersama Jajaran OPD dan BUMD Serahkan Zakat Melalui Baznas
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa secara resmi menyerahkan zakat melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) di Gedung Negara Grahadi Surabaya, Jum’at (15/4) sore.
Wali Kota Kediri Salurkan Zakat Melalui Baznas
Walikota Kediri Abdullah Abu Bakar salurkan zakat melalui Badan Amil Zakat (Baznas) Kota Kediri, saat acara Sosialisasi Bayar Zakat. Penyaluran zakat ini dengan cara scan QRIS. Bertempat di Ruang Joyoboyo Balaikota Kediri, Kamis (14/4).