Pemerintah Kabupaten Batang melayangkan surat peringatan kepada pelaksana proyek pembangunan Islamic Center. Keterlambatan proyek di eks terminal truk Banyuputih itu mencapai minus 20 persen.
Search:
Target 600 Ribu Hektar, Deputi Kemenko Marves Rehabilitasi Mangrove di Probolinggo
Kementerian Koordinator Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) mempercepat rehabilitasi penanaman Mangrove di Kabupaten Probolinggo.
Gubernur Aceh Jajaki Kerja Sama dengan ITS di Sektor Pendidikan
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) terus membuka diri untuk meluaskan jaringan kerja samanya. Hal ini dibuktikan dengan diterimanya kunjungan Gubernur Aceh Ir H Nova Iriansyah beserta jajarannya untuk membahas potensi kerja sama akademik antara ITS dengan Perguruan Tinggi (PTN) di Provinsi Aceh.
Strategi Dosen UNESA Bantu Guru Atasi Stres
Stres bisa datang kapan saja dan menyasar siapa saja, tidak terkecuali guru. Hasil identifikasi tim dosen UNESA di Probolinggo, para guru sekolah inklusif di sana rentan mengalami stres yang disebabkan banyak hal.
Pemberantasan Korupsi di Blitar Mendekati Titik Nadhir
Pemberantasan korupsi di Indonesia saat ini mendekati titik nadhir. Hal ini disebabkan fenomena state capture, yakni saat cabang-cabang kekuasaan negara semakin terintegrasi dengan kekuatan oligarki untuk menguasai sumber daya publik dengan cara korupsi.
Selama 2021, KPK Terima 1.838 Laporan Gratifikasi Senilai Rp 7,48 Miliar
Sepanjang 2021, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menerima laporan gratifikasi sebesar Rp 7,48 miliar dari para penyelenggara negara maupun pejabat negara.
Cegah Klaster Baru, BIN Serta Kodim dan Pemkot Probolinggo Ajak Vaksinasi Sampai ke Tingkat Kelurahan
Untuk mencegah klaster baru, Badan Intelijen Negara (BIN) bersama Kodim 0820 dan Pemkot Probolinggo, menggelar vaksinasi di tingkat kelurahan.
Jelang Libur Nataru, Penerapan Prokes Objek Wisata Banyuwangi Dievaluasi
Standar protokol kesehatan (prokes) di destinasi wisata Banyuwangi menjelang musim libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) akan terus dievaluasi.
Zulkifli Hasan Siap Gelar Karpet Biru untuk Ridwan Kamil
Partai Amanat Nasional (PAN) siap menggelar karpet biru bagi Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil jika mau bergabung dalam perjuangan politik partai berlambang matahari.
Masih Istikharah, Ridwan Kamil Ngaku akan Gabung Parpol Tahun Depan
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil memantapkan diri untuk bergabung ke partai politik (parpol) menjelang Pemilu 2024.
Gugatan Buruh PT Newera Rubberindo Gresik Dinyatakan Cacat Formil
Majelis Hakim Pengadilan Hubungan Industrial (PHI) pada Pengadilan Negeri (PN) Gresik menyatakan gugatan yang diajukan puluhan buruh PT Newera Rubberindo Gresik cacat formil.
Peringati Hakordia 2021, bank bjb Komitmen Berantas Korupsi
Sebagai bentuk partisipasi serta dukungan perusahaan terhadap pemberantasan tindak pidana korupsi di Indonesia, bank bjb menggelar rangkaian acara bertema “Satu Padu Bangun Budaya Antikorupsi”. Acara tersebut diselenggarakan guna memperingati Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) yang jatuh pada Kamis, 9 Desember 2021.
Beri Solusi Permasalahan Warga, Wali Kota Eri Ingin Setiap Kecamatan Memiliki Ruang Konsultasi
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus berinovasi untuk memberikan kemudahan dan kenyamanan dalam pelayanan.