. Puluhan Ketua RT di Surabaya yang menjadi saksi kasus korupsi pengadaan barang yang bersumber dari dana hibah Pemkot Surabaya dalam bentuk Jasmas dikabarkan mbandel saat dipanggil jaksa penyidik pidana khusus Kejari Tanjung Perak. "Yang baru memenuhi panggilan sekitar 180 RT, yang 60 masih belum dan kami panggil ulang,"kata Kasi Intelijen Kejari Tanjung Perak, Lingga Nuarie saat dikonfirmasi Kantor Berita , Kamis (10/1).
Search:
Proyek MERR Molor- Diklaim Akibat Pipa PDAM Terpotong
. Pengerjaan proyek jalan Middle East Ring Road (MERR) yang dijadwalkan selesai akhir tahun 2018 lalu ternyata molor dan belum kunjung selesai.
Alasan WW Ajukan Upaya Hukum PK
Wisnu Wardhana, terpidana kasus korupsi pelepasan aset PT Panca Wira Usaha (PWU) Jatim mengaku akan mengajukan perlawanan hukum luar biasa Peninjauan Kembali (PK) atas putusan Mahkamah Agung (MA) yang menghukum 6 tahun penjara.
Megawati Berharap Agar Prabowo Teringat Pesannya
. Nasi Goreng buatan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnopuri ternyata masih dikangeni oleh Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.
Kasus Vanessa Angel Diseret-seret ke Politik
. Kasus prostitusi online yang melibatkan Vanessa Angel menjadi bahan pembicaraan publik.
Jabat Kepala BNPB- Doni Monardo Dikenal Fokus Isu Lingkungan
.Jabatan kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) yang sebelumnya dipegang Laksda (Purn) Willem Rampangilei, kini resmi digantikan Letjen Doni Monardo.
Wadah Pegawai: Teror Bom Psywar Kepada KPK
<p class="MsoNormal"> Rumah dua pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yakni Agus Rahardjo dan Laode M Syarif diteror bom molotov. Tindakan itu dinilai sebagai ancaman psikis atau psywar terhadap penegakan hukum di Indonesia.
Pulang Dari Beijing- Kim Jong Un Siap Bertemu Donald Trump
. Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un telah menyelesaikan lawatannya di Beijing dan kembali ke Korea Utara pada Rabu (9/1).Analisis yang berkembang, pertemuan itu adalah persiapan sebelum bertemu dengan Presiden Amerika Serikat Donald Trump untuk kedua kalinya.Kim sendiri tiba di Beijing pada hari Selasa (8/1) untuk kunjungan keempatnya ke sekutu penting Pyongyang itu dalam satu tahun terakhir.
Petani Tebu Keluhkan Impor dan Gula Yang Tidak Laku
Sejumlah kelompok petani tebu di Jombang mengeluhkan carut marut ekonomi terutama terbukanya kran impor yang tidak berpihak kepada petani.
Pemilu 2019- Masyarakat Jatim Masih Ngarep Money Politic
Pelaksaan Pemilu serentak 2019, mulai dari Pemilihan Presiden (Pilpres) dan Pemilihan Legislatif (Pileg) menjadi harapan masyarakat Jawa Timur akan adnya ‘pelicin politik’, seperti uang maupun sembako.
Kejari Surabaya Pakai Teknologi IT Saat Tangkap Wisnu Wardhana
Keberhasilan Kejari Surabaya dalam menangkap Wisnu Wardhana, terpidana 6 tahun kasus korupsi pelepasan aset PT Panca Wira Usaha (PWU) Jatim ternyata menggunakan teknologi IT.
28 Huntara Dibangun Kwarda Jatim- Pengungsi Donggala: Saya Sangat Bersyukur
Rasa haru terpancar dari raut wajah Masiyah (42) warga desa Labuhan Induk, kecamatan Labuhan, kabupaten Donggala saat menerima rumah Hunian Sementara (Huntara) yang dikerjakan oleh Kwartir Daerah (Kwarda) Jawa Timur. Masiyah yang sebelumnya hidup berpindah-pindah, mengaku berterimakasih mendapatkan rumah tinggal berukuran empat kali tiga meter itu.
Madura Masih Kokoh ke Prabowo-Sandi
Berdasarkan temuan Surabaya Survey Center (SSC) yang dirilis hari ini, Rabu, (9/1), mayoritas pemilih pulau Madura masih kokoh pada pasangan Prabowo-Sandi. Sebanyak 53.6 persen responden mantap mendukung Capres-cawapres nomor urut 02 itu.
Gubernur Ragu-Ragu Setujui Hasil Seleksi KIP Jatim ?
Polemik rekruitmen calon anggota Komisi Informasi Publik (KIP) Jawa Timur periode 2018-2022 yang diduga ada calon titipan dan tidak transparan berdampak pada sikap Gubernur Jatim Soekarwo. Informasi yang beredar, Gubernur belum bersedia mengambil keputusan tatkala masih ada masalah berkaitan nama-nama yang sudah diloloskan oleh Komisi A DPRD Jatim.
WW Dijebloskan ke Lapas Porong
Kejaksaan Negeri (Kejari) Surabaya tak mau berlama-lama menuntaskan perkara terpidana Whisnu Wardhana (WW). Pasca penangkapan di jalan kenjeran atau tepatnya di depan jalan Lebak Jaya 2 Surabaya, WW lantas digelandang ke kantor Korps Adhyaksa jalan Raya Sukomanunggal. Selanjutnya WW dijebloskan ke lapas porong Sidoarjo.