Untuk menyuarakan dukungan terhadap tokoh yang dianggap pantas berlaga pada Pilpres 2024, sejumlah nelayan dari Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah mengibarkan bendera di atas perahu bergambar Ketua KPK Firli Bahuri.
Nelayan
Nelayan Tuban Gelar Wisata Petik Laut
Nelayan di pesisir pantai Tuban yang terdiri dari Kelurahan Sidomulyo, Karangsari, dan Kingking menyelenggarakan Wisata Petik Laut dikawasan wisata pantai Boom Tuban, Rabu (14/9).
Nelayan Tidak Kunjung Kembali Saat Melaut, Kantor SAR Surabaya Kerahkan 1 Tim Rescue
Senin (12/09), tim SAR gabungan kembali melaksanakan proses pencarian atas nelayan yang hilang di Pesisir Nambangan Perak, Kelurahan Kedung Cowek, Kecamatan Bulak, Surabaya.
Dua Nelayan Terhantam Ombak Perairan Grajagan Ditemukan Meninggal Dunia
Dua nelayan ditemukan meninggal dunia oleh tim SAR gabungan pada hari Selasa (19/07).
Nelayan Diminta Waspadai Potensi Gelombang Tinggi di Perairan Selat Sunda Selatan
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lebak memberikan peringatan kepada nelayan tradisional agar waspada gelombang tinggi di perairan Selat Sunda bagian selatan.
Nelayan Ditemukan Mengapung di Perairan Laut Utara Tuban
Tim SAR Gabungan berhasil mengevakuasi sosok mayat berjenis kelamin laki-laki dalam keadaan meninggal dunia.
Buka Puasa bersama Nelayan, Wali Kota Eri Cahyadi Bahas Rencana Pengembangan Wisata
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi kembali mengadakan agenda berbuka puasa bersama dengan masyarakat dalam rangkaian Safari Ramadhan.
Tangkap Ikan Pakai Pukat Trawl, Nelayan Diamankan di Perairan Laut Utara Lamongan
Satu unit kapal motor diamankan Kepolisian Perairan dan Udara (Polairud) Polres Lamongan. Kapal milik nelayan di kawasan pesisir Lamongan itu menangkap ikan dengan pukat trawl.
Pemkot Surabaya Berdayakan Nelayan Menjadi Petani
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus berupaya memaksimalkan beberapa aset yang dimiliki untuk kesejahteraan masyarakat.
XL Axiata Terus Kembangkan Aplikasi Laut Nusantara
PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) bertekad untuk terus mengembangkan aplikasi Laut Nusantara untuk mendukung upaya pemerintah dalam memperkuat digitalisasi sektor perikanan tangkap. Dengan aplikasi tersebut, XL Axiata sekaligus berharap bisa membantu peningkatan dan pemerataan literasi digital di kalangan nelayan kecil yang pada akhirnya akan bisa membantu memacu produktivitas mereka.
PP 85/2021 PNBP Perikanan Dianggap Untungkan Kapal Asing, Relawan Jokowi: Pemerintah Tidak Peka Bikin Kebijakan
Peraturan Pemerintah (PP) 85/2021 tentang jenis dan tarif atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) yang berlaku pada Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), dianggap tidak berpihak pada rakyat.
Nelayan Asal Lamongan Hilang di Perairan Masalembu
Delapan nelayan asal Kecamatan Paciran, Kabupaten Lamongan, dikabarkan tenggelam di perairan Kepulauan Massalembu dan Bawean pada Sabtu 14 Agustus 2021 lalu.
Nelayan Banyuates Terdampak Pengeboran Sumur Eksplorasi Hidayah-1 Minta Ganti Rugi Segera Dibereskan
Pengeboran sumur eksplorasi Hidayah-1 yang berada di wilayah perairan Banyuates, Pantai Utara Madura, masih menyisakan permasalahan bagi para nelayan. Padahal kegiatan pengeboran sudah mulai dilakukan pada 7 Januari 2021 lalu.
Aplikasi Laut Nusantara Punya Fitur Baru, Permudah Nelayan Tangkap Ikan
PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) dan Balai Riset dan Observasi Laut (BROL) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus mengembangkan aplikasi Laut Nusantara agar semakin besar manfaatnya bagi nelayan Indonesia.
Dampak Pengeboran Migas Petronas Carigali, Nelayan Banyuates: Sulit Tangkap Ikan, Biaya Solar Mahal
Nelayan Banyuates, Sampang, Madura, mengeluhkan pengeboran minyak dan gas (Migas) di Sumur Hidayah 1 PC North Madura II Ltd oleh PT Petronas Carigali.