Tag :

#ponorogo

Dalam dua bulan terakhir, wabah demam berdarah dengue (DBD) menjangkit di Kabupaten Ponorogo. Sejauh ini dalam catatan Dinas Kesehatan, jumlah kasus DBD ada 13 kasus. Dua antaranya yang masih anak-anak meninggal dunia.

Impian warga Kabupaten Ponorogo untuk mendapatkan jalan mulus nyaris 'hangus'. Sebab, Dana Alokasi Khusus (DAK) tahun 2022 untuk sektor pembangunan infrastruktur yang digelontorkan untuk Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (DPUPR) Kabupaten Ponorogo sebesar Rp 2,8 miliar terancam tak terserap.