Pembelian pupuk subsidi kini tidak perlu lagi menggunakan kartu tani, melainkan cukup dengan menggunakan KTP.
pupuk
Predikat Jawa Timur Sebagai Lumbung Gula Nasional Bertahan Berkat Kontribusi Petrokimia Gresik
Petrokimia Gresik, perusahaan Solusi Agroindustri anggota holding Pupuk Indonesia melanjutkan tren positif program Makmur dalam rangka mempertahankan posisi Jawa Timur sebagai lumbung gula nasional berkolaborasi dengan Pabrik Gula (PG) Rajawali I.
Subsidi Mobil Listrik, Pemerintah Lebih Utamakan Orang Kaya Dibanding Nasib Petani
Saat ini dunia sedang menghadapi satu masalah besar yang cukup mencemaskan terkait dengan perubahan iklim, tidak terkecuali Indonesia.
Satgas BUS Patas Pemkab Probolinggo Sidak Pupuk di Sejumlah Kios
Satuan tugas BUS PATAS Pemkab Probolinggo melakukan sidak pupuk subsidi di sejumlah wilayah di Kabupaten Probolinggo
Komisi IV DPR Minta Pemerintah Benahi Data Distribusi Pupuk Subsidi
Anggota Komisi IV DPR, Ono Surono mengatakan bahwa data pendistribusian pupuk nasional harus dibenahi pemerintah pusat dalam mengatasi kelangkaan pupuk subsidi.
Langgar Aturan Pupuk Bersubsidi, Kios Pupuk di Nganjuk Diberhentikan
PT Pupuk Indonesia (Persero) mendukung langkah CV Semi, distributor pupuk bersubsidi asal Kecamatan Pace, Nganjuk, Jawa Timur, yang telah memutuskan kontrak kios Toko Malindo.
Harga Pupuk Naik 100 Persen, Rizal Ramli: Inilah Kalau Pemimpin Modalnya Pencitraan
Harga pupuk non subsidi mengalami kenaikan hingga 100 persen. Kenaikan yang dimulai pekan pertama Januari tahun 2022 itu ditemukan oleh Serikat Petani Indonesia (SPI).
Kelangkaan Pupuk, Disperta Ngawi Sarankan Pakai Asam Humat
Setiap memasuki musim tanam petani dicemaskan pada keberadaan pupuk bersubsidi khususnya kimia. Maka diperlukan solusi terbaik bagi petani salah satunya pemakaian pupuk organik atau suplemen hara lain seperti asam humat (humic acid).
Koptan Mekar Tani Kembangkan Pupuk Kompos Lewat Program UPPO
Kelompok tani (Koptan) Mekar Tani Desa Kuwiran, Kecamatan Kare, Kabupaten Madiun, bertekad mengembangkan pupuk kompos melalui program UPPO (Program Unit Pengolahan Pupuk Organik).
Pupuk Bersubsidi Langka, FPKB Tuding Ada Permainan
Sulitnya petani mendapatkan pupuk bersubsidi di Situbondo, Jawa Timur, dibarengi dengan adanya isu mafia pupuk yang 'bermain' terhadap peredaran pupuk di pasaran. Tudingan itu disampaikan fraksi PKB DPRD, yang mencurigai adanya broker dengan sengaja memainkan keberadaan pupuk utamanya yang bersubsidi.
HET Pupuk Bersubsidi Naik, Pemerintah Harus Waspadai Keberadaan Mafia
Ketua Umum DPN Persaudaraan Mitra Tani Nelayan Indonesia (Petani), Satrio Damardjati mengungkapkan hal yang wajar jika BUMN disektor pupuk yang diuntungkan akibat naiknya Harga Eceran Tertinggi (HET) pupuk.
Ungkap Kelangkaan Pupuk, KNPI Minta Relawan Joman Jaga Stabilitas Dan Tidak Bikin Gaduh
Pemberitaan kelangkaan pupuk yang diungkap Ketua Jokowi Mania (Joman) Jatim, Arief Choiri, Senin (8/2) mendapat kritik dari Ketua DPP Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI), Rudi Gani.
Disinyalir Berbau KKN, Ketua DPD Joman Jatim Pantau Anak Mentan
Hingga saat ini, permasalahan distribusi dan kelangkaan pupuk subsidi masih belum menemukan titik terang. Kini Kementerian Pertanian diterpa kabar tak sedap, disinyalir adanya bau KKN (Korupsi Kolusi dan Nepotisme) di dunia pupuk subsidi.
Pupuk Subsidi Langka, Joman Tuntut Mentan Mundur
Pendistribusian pupuk subsidi dari pabrik hingga saat ini masih mengalami banyak penyimpangan sehingga mengakibatkan seringnya terjadi kelangkaan pupuk.