Tag :

RMOLJatim

Persik Kediri siap tempur dan berharap dapat meraih hasil maksimal saat melakoni laga lanjutan kompetisi Liga 1 Indonesia 2022/2023 melawan RANS Nusantara, pada Sabtu (10/9) sore di stadion Pakansari Bogor.

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Timur menyelenggarakan sosialisasi big data yang diikuti Diskominfo kabupaten/kota di Jawa Timur dan pengelola media. Kegiatan ini berlangsung dua hari, 8-9 September 2022 di El Hotel Royal Kartika, Kota Batu.

Mantan Menteri Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) periode 2011-2014 dinyatakan bebas dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Sukamiskin.