Tag :

SBY

Pernyataan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang akan turun gunung menghadapi Pemilu 2024, harus dianggap sebagai warning (peringatan dini) oleh penyelenggara pemilu dan pemerintah. Sebab pernyataan SBY tidak jelas ditujukan kepada siapa atau partai politik tertentu.

Penegasan Presiden keenam RI, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) untuk kembali turun gunung bisa membuat Presiden Joko Widodo harap-harap cemas. Sebab, SBY dikenal sebagai sosok ahli strategi yang baik dan berhasil menang dalam dua kali pilpres.

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) berpeluang berduet pada Pilpres 2024. Namun, peluang ini tergantung pada keputusan Ketum Partai Nasdem Surya Paloh dan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).