Tujuh Pernyataan Sikap Mahasiswa Jatim Dukung Revisi UU KPK

Ratusan Aliansi Mahasiswa Jawa Timur kembali menggelar aksi unjukrasa dukung revisi UU Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan kinerja Pansel Capim KPK.


Berikut tujuh pernyataan sikap:

Pertama, mendukung penuh revisi UU KPK agar KPK lebih tegas, berintegritas dan profesional dalam pemberantasan korupsi.

Kedua
, revisi UU KPK bukan untuk melemahkan, namun justru menguatkan KPK.

Ketiga, revisi UU KPK mengakomodir semangat pencegahan, koordinasi dan kerja sama antar lembaga penegak hukum tindak pidana korupsi.

Keempat
, mendukung penuh kinerja Pansel KPK untuk KPK yang lebih baik.

Kelima
, jangan intervensi Pansel KPK.

Keenam
, mendesak aparat penegak hukum agar mengusut tuntas pihak-pihak yang memfitnah Pansel KPK dengan isu yang mengada-ada.

Ketujuh
, Pansel KPK harus memilih Capim KPK yang berani agar dapat menjadi tumpuan masyarakat dalam pencegahan dan pemberantasan korupsi di negeri ini.[aji

ikuti terus update berita rmoljatim di google news