Tag :

bansos

Bupati Sidoarjo H. Ahmad Muhdlor Ali S.IP meminta masyarakat menengah kebawah secara ekonomi belum mendapatkan Bantuan Sosial/Bansos untuk lapor ke desa setempat. Permintaan tersebut untuk menepis stigma selama ini bahwa penerima bantuan hanya orang itu-itu saja.

Bantuan sosial (Bansos) terdampak Covid-19 bagi masyarakat Kabupaten Malang pada tahun 2020 yang dilakukan oleh Dinas Sosial (Dinsos) Pemerintah Kabupaten Malang, yang merupakan program JPS dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur (Jatim) menjadi temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI.

Bansos dianggap berpotensi terhadap tindakan korupsi, sehingga Malang Corruption Watch (MCW) mendorong Aparat Penegak Hukum (APH) di Malang Raya, dalam hal ini Kepolisian dan Kejaksaan untuk pro aktif dalam mencari atau menginvestigasi potensi tindak pidana korupsi yang terjadi di daerah.