Sidang lanjutan kasus dugaan pemalsuan dokumen yang menyeret terdakwa Christea Frisdiantara, ketua Pembinaan Lembaga Pendidikan-Perguruan Tinggi Persatuan Guru Republik Indonesia (PPLP-PTPGRI) Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama), kembali digelar di Pengadilan Negeri Sidoarjo, Rabu (26/12).
Search: bank jatim
JKJT Sudah Siapkan Saksi-Saksi Bongkar Dugaan Kriminalisasi Christea
Jaringan Kemanusiaan Jawa Timur (JKJT) menduga kasus yang menyeret Christea Frisdiantara sebagai pesakitan di Pengadilan Negeri (PN) Sidoarjo, Rabu (19/12), merupakan upaya kriminalisasi dari kekisruhan perebutan Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama).
Alasan Terdakwa Christea Menolak Ajukan Eksepsi
Terdakwa Christea Frisdiantara yang juga ketua Pembinaan Lembaga Pendidikan-Perguruan Tinggi Persatuan Guru Republik Indonesia (PPLP-PTPGRI) Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama), tidak mengajukan nota keberatan (eksepsi).
Jatim Jadi Pilot Project Ekonomi Syariah Nasional
Gubernur Jawa Timur, Soekarwo optimistis Jatim mampu menjadi proyek percontohan pembangunan ekonomi syariah di tingkat nasional. Pasalnya, sampai Oktober 2018, pertumbuhan kredit syariah di Jatim mencapai 12,38 persen. Pertumbuhan itu lebih tinggi dari kredit konvensional yang hanya mencapai 10,9 persen dalam periode yang sama.
Setoran PAD Tiga BUMD Sangat Kecil
Total setoran modal kepada 10 Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) di Jawa Timur sejak berdiri sampai dengan tahun 2018 mencapai Rp 3,9 triliun. Dari jumlah sekian itu, tidak semuanya BUMD berbisnis secara optimal. Bahkan ada 3 BUMD yang sejak berdiri sampai sekarang, setoran devidennya (bagi hasil) ke pemprov Jatim masih di bawah 10%.Berdasarkan data yang dilansir Pemprov Jatim tahun November 2018 menyebutkan, dari 10 BUMD Jatim total penyertaan modal (investasi) mencapai Rp 3,9 triliun.
Aset-Aset Yang Diselamatkan Kejati Jatim Selama 2018
Selama 2018, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jatim menangani 18 perkara kasus korupsi. Jumlah penanganan kasus korupsi ini tidak jauh berbeda dengan tahun lalu. Namun total keseluruhan penanganan korupsi di seluruh Kejaksaan Negeri (Kejari) se Jatim sebanyak 100 perkara korupsi. Sedangkan Kejari yang paling banyak menangani korupsi adalah Kejari Sidoarjo, Kepanjen Kabupaten Malang dan Kejari Surabaya.
Pemenang Lomba Hari Antikorupsi Dapat Tabungan Bank Jatim
Lomba memperingati Hari Antikorupsi yang diikuti 43 SMP Negeri di wilayah hukum Kejaksaan Negeri (Kejari) Surabaya ternyata bukan hanya mengajarkan tentang dampak dan bahaya korupsi saja, tapi juga mendidik anak sejak usia dini untuk gemar menabung.
Lomba Peringatan Hari Antikorupsi Tingkat SMP Resmi Ditutup
Sejumlah rangkaian lomba memperingati hari antikorupsi yang diikuti 43 SMP Negeri di Surabaya resmi ditutup oleh Kajari Surabaya, Teguh Darmawan, Senin (3/12).
Tak Pernah Ada Voting di Indrapura- Ini Ungkapan Soekarwo
Gubernur Jawa Timur Soekarwo menyampaikan terimakasih kepada DPRD Jatim kepada DPRD Jawa Timur yang selama 10 tahun dirinya menjabat, tidak pernah sekalipun melakukan voting dalam pengambilan keputusan, melainkan mengedepankan musyawarah mufakat.
Keberadaan Bank Jatim Syariah Harus Mampu Tingkatkan PAD Pemprov
Anggota Komisi C DPRD Jatim, Irwan Setiawan mengatakan, dengan adanya perda Bank Jatim Syariah maka pendirian Bank Jatim Syariah sudah di depan mata. Menurut politisi yang akrab disapa Kang Irwan itu, paling tidak tahun 2019 Jatim telah memiliki Bank Jatim Syariah. Ini sebuah potensi bagi Jatim sebagai provinsi dengan mayoritas penduduk muslim dengan jumlah santri terbanyak di Indonesia.
41 Murid SMPN Surabaya Ikuti Lomba Pidato Antikorupsi
Sebanyak 41 siswa-siswi Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) di wilayah hukum Kejaksaan Negeri (Kejari) Surabaya mengikuti lomba pidato dalam rangka memperingati Hari Antikorupsi yang jatuh pada 9 Desember 2018 mendatang.
Politisi PDI Perjuangan Jombang Berpotensi Jadi Tersangka
Wulang Suhardi anggota DPRD Jombang yang juga politisi dari PDI Perjuangan dan istrinya Aminatus Sholikha berpotensi menjadi tersangka kasus dugaan korupsi Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Jatim Cabang Jombang senilai Rp 12,7 miliar.
Mangkir- Kejati Jatim Panggil Ulang 2 Saksi KUR Bank Jatim
Dua dari tiga orang rekan tersangka H. Siswo Iryana dalam kasus korupsi Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Jatim cabang Jombang ternyata mangkir dari panggilan penyidik pidana khusus (Pidsus) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jatim. Dua orang tersebut yakni Wulang Suhardi dan Aminatus Solihah.
Komplotan Koruptor Ini Spesialis Kuras Dana Nasabah Bank Jatim
Tim penyidik Pidana Khusus (Pidsus) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jatim menahan debitur ultimate di Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Jatim cabang Jombang, Siswo Iryana.