Tag :

dprd surabaya

Aktivitas sejumlah pasar tumpah di sejumlah titik memicu keresahan warga. Satpol PP sejatinya sudah mengirim surat peringatan beberapa kali. Namun, hingga saat ini belum ada respon dari para pedagang liar tersebut. Dewan minta agar satuan penegak perda bertindak lebih tegas dalam menertibkan pasar tumpah di sejumlah titik.

Vaksinasi Covid-19 di Balai Kota Surabaya ternyata tak berjalan mulus sesuai urutan. Pasalnya, pada meja kedua untuk tahapan skrining atau pemeriksaan kesehatan, Plt Wali Kota Surabaya, Whisnu Sakti Buana dan Ketua DPRD Surabaya, Adi Sutarwijono dinyatakan tak memenuhi syarat untuk di vaksin. Ini lantaran tekanan darah kedua pejabat tersebut dinyatakan oleh dokter tak wajar.