Tag :

#umkm

Perseroan telah berpengalaman lebih dari 10 tahun dalam perdagangan ayam, pemotongan dan peternakan sejak 2008, pada saat masih belum berbentuk badan usaha dan baru pada 2010 berstatus badan usaha.

Universitas Negeri Surabaya (Unesa) terus berkomitmen mendorong dan mewujudkan pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) sebagai motor penggerak perekonomian masyarakat. Salah satunya lewat Program Kemitraan Masyarakat (PKM), tim dosen Unesa memberikan pelatihan dan pendampingan kepada salah satu industri kecil bakpia di Kabupaten Magetan.

Pada tahun 2020, jumlah UMKM di Indonesia terus bertambah menjadi lebih dari 65 juta usaha yang tersebar dalam berbagai industri. Tanrise Property melihat bahwa pertumbuhan ini juga harus diimbangi dengan tempat berbisnis yang sesuai. Maka dari itu Tanrise Property menghadirkan produk dengan harga yang terjangkau, fasilitas lengkap, berizin industri, dan lokasi yang strategis.

Bank Mandiri Area Surabaya Gentengkali membuka kesempatan bagi UMKM di sekitar lokasi untuk memamerkan produknya di banking hall. ini merupakan salah satu upaya bank plat merah mendongkrak roda perekonomian UMKM.

Para Pelaku Usaha Industri Rumah tangga (PIRT) di Kabupaten Jember mengikuti program penyuluhan keamanan pangan untuk memastikan produk unggulan mereka sehat, bermutu dan Higienis. Dalam kegiatan itu, PIRT membawa 123 jenis produk unggulan.