Badan Pemenangan Provinsi (BPP) Jawa Timur pasangan Prabowo Subianto - Sandiaga Uno menilai usulan partai Nasdem soal tes adzan kedua Capres merupakan hal yang nanggung.
Search:
Prabowo Siap Penuhi Tantangan Nasdem Soal Adzan
Juru bicara pasangan Prabowo Subianto - Sandiaga Salahuddin Uno, KH. Irfan Yusuf Hasyim (Gus Irfan) memastikan dan menyanggupi tantangan partai Nasdem untuk melakukan tes Adzan kepada kedua Capres.
Pilwali Surabaya- Kandidat Dari Kalangan Milenial Terus Menguat
Bursa kandidat Calon Walikota (Cawali) Surabaya 2020 terus menguat. Bahkan beberapa calon anggota DPRD Kota Surabaya dari kalangan muda juga mendukung wacana tersebut. Tri Wahyudi caleg DPRD Kota Surabaya dari Partai Demokrat nomot urut 2 Dapil 1 meliputi Kecamatan Gubeng, Tegalsari, Bubutan dan Simokerto mengatakan mengaku sangat mendukung jika pada Pilwali Surabaya ke depan muncul tokoh muda sebagai calon walikota maupun calon wakil wali kota. Alasan tokoh muda layak tampil memimpin Kota Pahlawan, kata Cak Yudi sapaan akrab Tri Wahyudi disebabkan jumlah penduduk dan pemilih Surabaya ke depan didomininasi kalangan muda. Bahkan bukan hanya di Surabaya tetapi juga di kabupaten/kota lain di Jatim karena tahun 2019 Jatim mengalami bonus demografi. "Kalau pemimpin dan masyarakat yang dipimpin bisa saling mengerti apa yang diinginkan dan dibutuhkan oleh masyarakat, tentu daerah itu akan semakin maju dan hasil pembangunannya bisa dirasakan masyarakat," ujarnya pada Kamis (3/1).
Nasdem Usul Jokowi dan Prabowo Ikut Tes Adzan
Tidak hanya usulan tes baca Al-Qur'an untuk Calon Presiden (Capres), Joko Widodo dan Prabowo Subianto. Partai NasDem juga mengusulkan tes adzan bagi kedua capres.
Tes Baca Al-Qur'an Kedua Capres- Nasdem : Solusi Cerdas
Partai NasDem berharap betul kedua Calon Presiden (Capres) baik Joko Widodo dan Prabowo Subianto bisa memenuhi undangan para da'i Aceh untuk mengikuti tes baca Al-Qur'an.
Marquez & Lorenzo Bak Dua Mata Pisau
. Pebalap Ducati Corse, Andrea Dovioso memprediksi kehadiran bekas rekan setimnya, Jorge Lorenzo di Repsol Honda akan menimbulkan ketegangan, khususnya dengan Marc Marquez.
Pancingan Aceh Istambul
TAHUN baru pun tidak libur: itulah Turki. "Ada mahasiswa yang tidak bisa hadir. Lagi ujian," ujar Fikri Khodairi, Ketua PPI Istanbul. "Tanggal 1 Januari tidak libur?" tanya saya. Kaget.
Sumbangan Dana Kampanye Jokowi-Ma’ruf Capai Rp 55-9 Miliar
Sumbangan dana kampanye Joko Widodo-Ma’ruf Amin mencapai Rp 55,9 miliar. Jumlah itu dilaporkan oleh Tim Kampanye Nasional Jokowi-Ma’ruf ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (2/1).
BW Belum Mendapat SK Panelis Debat Capres
KPU dikabarkan menunjuk mantan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bambang Widjojanto menjadi salah satu panelis dalam debat kandidat pilpres pertama.
Hingga 1 Januari- Gerindra Terima Dana Kampanye Rp 127 Miliar
Partai Gerindra menyatakan bahwa sumbangan dana kampanye yang diterima mencapai Rp 127 miliar sampai Januari 2019. Sumbangan dana itu sudah dilaporkan partai besutan Prabowo Subianto itu ke KPU.
Xi Jinping: Ekonomi China Tidak Akan Didikte
Presiden China Xi Jinping menegaskan, bahwa tidak ada negara manapun yang bisa mencampuri urusan pembangunan dan ekonomi China. Penegasan iu dia buat dalam pidato menandai 40 tahun sejak pembukaan ekonomi China ke seluruh dunia (Selasa, 1/1). Xi berjanji untuk terus maju dengan reformasi ekonomi tetapi tidak menawarkan langkah-langkah spesifik baru saat berbicara kepada anggota Partai Komunis selama hampir 90 menit.
Jelang Debat Capres- Prabowo-Sandi Akan Sowan Kerumah SBY
Prabowo Subianto-Sandiaga Uno melakukan berbagai persiapan menjelang debat capres dan cawapres.
Tertundanya Pelantikan Doni Monardo Karena Faktor Administrasi
Faktor administrasi menjadi salah satu alasan tertundanya pelantikan kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).
Doni Monardo Masih Punya Masa Depan Gemilang Di Militer
Jika menjabat sebagai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), maka Sekretaris Jenderal Dewan Ketahanan Nasional (Wantanas) Letnan Jenderal Doni Monardo harus pensiun dari TNI.
Lapas Belum Terima Surat Pemeriksaan Vigit Waluyo
Kepala Lembaga Pemasyarakatan Klas IIA Sidoarjo, M. Susanni mengaku belum menerima surat atau informasi secara resmi perihal rencana pemeriksaan terhadap terpidana Vigit Waluyo oleh Satgas Anti Mafia Bola Mabes Polri.